Asesmen Lapangan Lembaga Akreditasi Mandiri Informatika dan Komputer Pada Program Studi Sistem Informasi Fakultas Sains dan Teknologi IKesT Muhammadiyah Palembang


Asesmen Lapangan Lembaga Akreditasi Mandiri Informatika dan Komputer Pada Program Studi Sistem Informasi Fakultas Sains dan Teknologi IKesT Muhammadiyah Palembang, 19 – 20 Februari 2024. Pembukaan Asesmen Lapangan dihadiri Tim LAM INFOKOM Asesor I Prof. Dr. Dwiza Riana, S.Si., MM., M.Kom., IPU., ASEAN Eng , Asesor II Dr. Wiwik Anggraeni, S.Si., M.Kom, Ketua BPH Nofrizal Nawawi, Lc., M.Pd.I, Rektor Heri Shatriadi CP, M.Kes, Wakil Rektor I, II, III, Ketua Prodi beserta Tim Penyusun Borang Akreditasi dan Penunjang. Kemudian kegiatan asesmen lapangan Tim Asesor mengunjungi ruang kelas, dosen, laboratorium dan sarana prasarana prodi sistem informasi IKesT Muhammadiyah Palembang dan dilanjutkan dengan pembahasan kriteria yang ada dalam borang akreditasi dengan pimpinan, tim pengelola program studi. Kegiatan hari pertama ini berjalan dengan tertib dan lancar.


Other news